STRATEGI GURU PENDIDIKAN AGAMA ISLAM MENGATASI KESULITAN BACA TULIS AL-QUR’AN DENGAN APLIKASI CINTA QUR’AN DI KELAS VIII SMPN 2 JABIREN RAYA

Heni Rianti

Abstract


Penelitian ini bertolak dari adanya masalah strategi guru Pendidikan Agama Islam di SMPN 2 Jabiren Raya, ada anak yang tidak bisa membaca Al-Qur’an, ada anak yang bisa membaca Al-Qur’an, bahkan ada anak yang tidak bisa mengenal huruf dan menulisnya. Oleh karena itu peneliti ingin mengetahui bagaimana strategi guru Pendidikan Agama Islam dalam Mengatasi Kesulitan baca tulis Al-Qur’an Pada Siswa SMPN 2 Jabiren Raya. Rumusan masalah dalam penelitian ini adalah bagaimana strategi guru Pendidikan Agama Islam Pada Siswa SMPN 2 Jabiren Raya dalam mengatasi kesulitan baca tulis al-Qur’an, Penelitian ini bertujuan untuk Mendeskripsikan strategi guru Pendidikan Agama Islam pada siswa SMPN 2 Jabiren Raya, Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif deskriptif, subjek penelitian, 1 orang guru Pendidikan Agama Islam, informan delapan belas orang siswa kelas VIII. Teknik pengumpulan data : 1. Wawancara, 2. Observasi, 3. Dokumentasi, teknik pengabsahan data, dan teknik analisis data menggunakan Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa Strategi guru Pendidikan Agama Islam dalam mengatasi kesulitan membaca Al-Qur’an dengan menggunakan aplikasi android yaitu aplikasi Cinta Qur’an cukup bagus, dengan menggunakan strategi  ini lebih afektif menekankan kepada siswa agar lebih aktif lagi dikelas dan agar bisa memahami setiap hurufnya serta bagaimana cara baca dan menulisnya.

Full Text:

PDF

References


Rici Ratnasari, (Skripsi. 2020), Strategi Guru PAI Dalam Meningkatkan Kemampuan Baca Tulis Al-Qur’an Sesuai Hukum Tajwid Siswa di SMPN 16 Kota Bengkulu.

Rici Ratnasari, (Skripsi, 2020), dengan judul Strategi Guru PAI Dalam Meningkatkan Kemampuan Baca Tulis Al-Qur’an Sesuai Hukum Tajwid Siswa di SMPN 16 Kota Bengkulu.

Putri Illayati Harianto, (Skripsi, 2018), Strategi Guru PAI Dalam Meningkatkan Kemampuan Baca Tulis Al-Qur’an Siswa Kelas X SMKN 1 Blitar.

Nurfaida, (Jurnal 2023), Peningkatan Kemampuan Membaca Al-Qur’an dengan Metode Drill berbasis aplikasi salaam siswa SMKN 1 Wajo.

Nilna Sa’adah, (Skripsi 2018) Strategi Guru Pendidikan Agama Islam dalam Mengatasi Kesulitan Membaca Al-qur’an Siswa di SMK Negeri 5 Palangka Raya.

Arikunto, Suharsimi, Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik, Jakarta: Rineka Cipta, Cet. Kesebelas, 1998.

Usman, Basyirudin, Metodologi Pembelajaran Agama Islam, Jakarta: Ciputat Pres. 2002.

Salim Badwilan, Ahmad, Seni Menghafal al-Qur’an, Solo: Wacana Ilmiah Press, 2008.

A.M., Sardiman, Interaksi dan Motivasi Belajar Mengajar, Jakarta: Rajawali Pres, 1990.

Tohirin, Psikologi Pembelajaran Pendidikan Agama Islam, Jakarta: Raja Grafindo Persada, 2005.

Moleong, Lexy. J., Metodologi Penelitian Kualitatif, Bandung: PT Remaja Rosdakarya, 2007.

Penyusun, Pedoman Penulisan Skripsi FTIK, Palangka Raya: IAIN Palangka Raya, 2017.

Rahman, Agus, (2018)Strategi Guru Al-Quran Hadist Dalam Mengatasi Kesulitan Membaca Al-Quran Siswa Mts Negeri 4 Tulungagung


Refbacks

  • There are currently no refbacks.